5 Masjid Bersejarah di Indonesia, Destinasi Wisata Religi Saat Ramadan
Daftar Isi
- 1. Masjid Menara Kudus,quickq官网加速器苹果 Jawa Tengah
- 2. Masjid Istiqlal, Jakarta
- 3. Masjid Agung Demak, Jawa Tengah
- 4. Masjid Sultan Suriansyah, Kalimantan Selatan
- 5. Masjid Raya Baiturrahman, Aceh
Ramadan selalu jadi bulan yang istimewa bagi umat Islam di seluruh dunia. Itu menjadi momen meningkatkan ibadah dan masjidadalah tempat yang lebih sering didatangi setiap hari.
Keberadaan banyak masjid di Indonesia tidak lepas dengan perkembangan Islam di tanah air. Tak heran, masjid-masjid bersejarah bertebaran di Indonesia.
Kini, masjid-masjid bersejarah itu bukan hanya sebagai tempat ibadah, melainkan juga destinasi wisata religi, terutama ketika bulan suci Ramadan tiba.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Berikut 5 masjid bersejarah di Indonesia yang bisa menjadi destinasi wisata religi selama bulan Ramadan, seperti dirangkum berbagai sumber.
1. Masjid Menara Kudus, Jawa Tengah
Masjid Menara Kudus di Jawa Tengah berdiri sejak tahun 1549. Masjid ini punya ciri khas yang unik, karena menggabungkan unsur Islam dan budaya Hindu-Jawa dalam arsitekturnya.
Menara masjid ini berbentuk menyerupai candi, sehingga membuatnya semakin ikonik dan unik. Masjid ini juga mencerminkan akulturasi budaya dalam penyebaran Islam di Nusantara.
2. Masjid Istiqlal, Jakarta
Masjid Istiqlal di Jakarta diresmikan oleh Presiden Soeharto pada 22 Februari 1978. Masjid ini dibangun sebagai simbol kemerdekaan Indonesia. Masjid Istiqlal dirancang oleh arsitek Frederich Silaban.
Masjid Istiqlal merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara dan menjadi pusat perayaan keagamaan nasional, termasuk tarawih dan i'tikaf selama Ramadan.
3. Masjid Agung Demak, Jawa Tengah
![]() |
Masjid Agung Demak diyakini sebagai tempat berkumpulnya para Wali Songo dalam menyebarkan Islam di Indonesia. Masjid ini dibangun pada abad ke-15 Masehi oleh Raden Patah, pemimpin utama Kesultanan Demak. Yang unik dari masjid ini adalah arsitekturnya dengan atap berbentuk limas bersusun tiga.
4. Masjid Sultan Suriansyah, Kalimantan Selatan
Dikenal juga sebagai Masjid Kuin, Masjid Sultan Suriansyah adalah masjid tertua di Kalimantan Selatan. Pembangunan masjid ini sejarahnya tak lepas dari sosok Sultan Suriansyah yang merupakan sultan pertama Kesultanan Banjar (1526-1550 M) sejak era Islam.
Arsitektur masjid ini menerapkan konstruksi khas rumah panggung berbahan dasar kayu ulin dan beratap tumpang tiga dengan hiasan mustaka pada bagian atapnya.
5. Masjid Raya Baiturrahman, Aceh
![]() |
Masjid Raya Baiturrahman di Aceh dibangun pada tahun 1612 oleh Sultan Iskandar Muda. Hingga sekarang, masjid ini menjadi simbol kekuatan Islam di Aceh.
Kisah yang terus dikenang adalah masjid ini berdiri kokoh ketika tsunami melanda Aceh pada tahun 2004. Keindahan arsitektur Masjid Raya Baiturrahman dengan kubah-kubah hitamnya menjadi daya tarik bagi pengunjung.
(wiw)(责任编辑:娱乐)
Prabowo Berniat Singkirkan Menteri yang Tak Kerja untuk Rakyat, Mensos Bilang Begini
Cabor MMA Potensial Mendunia, Dukungan Pemerintah Diharapkan Lebih Optimal
Cara Mudah Daftar Online Bansos 2025, Dapat Saldo Dana Pakai NIK KTP
Syarat Dapat Saldo Dana Bansos KJP Plus 2025, Rata
Proyek Strategis Nasional Dinilai Langgar HAM, Warga Merauke Bersuara
- Catut Nama Restoran Besar, Korban Penipuan Waralaba Tedy Agustiansjah Lapor ke Polres Gianyar Bali
- Klinik Pertamina IHC Gelar Donor Darah dan Health Talk, Meriahkan Bulan K3 Nasional 2025
- Waspada, Makanan dan Minuman Ini Bisa Bikin Dehidrasi Saat Puasa
- Mengulik Manfaat Susu Kambing Etawa, Pangan Fungsional Kaya Nutrisi
- Masih Ingat Peran Guru BK? Kini Setiap Guru Harus Siap Dampingi Siswa Secara Psikologis
- FOTO: Festival Bedug Jakarta, Gema Tradisi di Tengah Kota
- Apa Boleh Penumpang Bawa Makanan Sendiri Saat Naik Pesawat?
- Studi Ungkap Tidur Setelah Tengah Malam Tingkatkan Risiko Diabetes
-
Korea Selatan Sebut Tak Mudah Membujuk Trump, Beragam Isu Dibawa
Warta Ekonomi, Jakarta - Korea Selatan tengah bersiap untuk melakukan negosiasi soal kebijakan tarif ...[详细]
-
Puasa Lancar Jaya Tanpa Masalah Pencernaan dengan 6 Cara Ini
Daftar Isi 1. Minum banyak air ...[详细]
-
NYALANG: Rona Mata di Pendar Cahaya
Jakarta, CNN Indonesia-- Latihan yoga di dalam kereta di India hingga aktivitas s ...[详细]
-
8,8 Juta Orang Indonesia Terbukti Main Judi Online, Perangi dengan GEBUK JUDOL
JAKARTA, DISWAY.ID –Judi online semakin meresahkan dengan 8,8 juta orang Indonesia terlibat da ...[详细]
-
Jalur Mandiri IPB 2025 Dibuka, Cek Persyaratan, Materi Ujian, Tanggal Penting Pendaftaran
JAKARTA, DISWAY.ID- IPB University, seperti tahun-tahun sebelumnya, membuka jalur Seleksi Mandiri Ma ...[详细]
-
Jangan Cuma Andalkan Susu, 5 Sayur Ini Juga Tinggi Kalsium
Daftar Isi Sayuran yang mengandung kalsium ...[详细]
-
Indonesia Kecolongan! Defisit Talenta Digital Diambil Alih AI Kuasai Sektor Strategis
JAKARTA, DISWAY.ID- Talenta digital di Indonesia defisit imbas AI.Kepala Badan Pengembangan Sumber D ...[详细]
-
Ada Potensi Gratifikasi saat Prabowo Terima Mobil Listrik dari Erdogan, KPK Ingatkan untuk Lapor!
JAKARTA, DISWAY.ID- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yakin Presiden Prabowo Subianto akan melapork ...[详细]
-
Bikin Rusuh dalam Demonstrasi Hari Buruh, Belasan Anarko Dikukut Polda Metro Jaya
SuaraJakarta.id - Belasan orang dari kelompok anarko diamankan anggota Polda Metro Jaya saat aksi de ...[详细]
-
Mbak Ita dan Suaminya Tak Kunjung Penuhi Panggilan KPK, Akan Dijemput Paksa?
JAKARTA, DISWAY.ID- Wali Kota Semarang dan suaminya yang merupakan Ketua Komisi D DPRD Jawa Tengah A ...[详细]
Jalur Mandiri IPB 2025 Dibuka, Cek Persyaratan, Materi Ujian, Tanggal Penting Pendaftaran
Awal Ramadan Berpotensi Berbeda, Menag Beri Tenggapan
- Bandung Kembali Bergema Lewat Bank bjb Bandoeng 10K: Ribuan Pelari Hidupkan Semangat Kota
- Prabowo Berniat Singkirkan Menteri yang Tak Kerja untuk Rakyat, Mensos Bilang Begini
- 5 Masjid Bersejarah di Indonesia, Destinasi Wisata Religi Saat Ramadan
- Mengulik Manfaat Susu Kambing Etawa, Pangan Fungsional Kaya Nutrisi
- Ramai Protes Usia Pensiun Pekerja Naik Jadi 59 Tahun, Kemnaker Buka Suara
- Long Weekend Imlek, 36 Ribu Orang Tinggalkan Jakarta: Ada 7 KA Tambahan
- Ciptakan Kualitas Udara Lebih Baik, BAF Donasikan Bibit Mangrove ke